Cara Uninstall Deep Freeze

Cara Uninstall Deep Freeze

Cara Uninstall Deep Freeze! Bagi anda pengguna komputer tidak asing dengan software satu ini, software ini sering sekali digunakan oleh pegiat IT walaupun sekarang pengguna deep freeze sudah sedikit menurun karena sudah banyak sekali muncul nya brand-brand software antivirus yang tak kalah hebat nya dengan deep freeze.

Keluh kesah saat menginstall pada komputer atau laptop membuat komputer anda sangat sensitif kita ingin melakukan install aplikasi kita harus meminta izin akses install dari antivirus. namun cukup merepotkan bila kita lupa dengan password deepfreeze. kita akan mendadak panik dan bagaimana cara mengatasi nya.

Saya sendiri menyarankan untuk menghapus atau uninstall deep freeze pada komputer atau laptop anda. di era sekarang ini kebanyakan laptop sudah di berikan antivirus dari bawaan pabrik yang tidak mengganggu saat kita melakukan instalasi atau menyimpan file. buat yang kesusahan bagaimana cara menghapus atau uninstall deep freeze anda bisa membaca artikel di bawah ini.

Tutorial Menghapus atau Uninstall Deep Freeze Dengan Password

Sangat mudah sekali jika anda mengetahui password deep freeze anda karena anda tidak perlu install ulang laptop / komputer anda nah langsung saja ikuti tutorial di bawah ini.

1. Mencari lokasi Deep Freeze

Jika anda ingin menghapus deep freeze anda di haruskan untuk mendisable deep freeze terlebih dahulu, anda bisa menemukan icon deep freeze pojok kanan menubar pada komputer atau laptop anda. namun bila anda membuka banyak aplikasi anda coba untuk klik panah atas dan klik icon deep freeze berbentuk kepala beruang putih.

2. Tekan tombol shift lalu klik icon deep freeze

Maka akan muncul pengaturan preference dari deep freeze setelah itu masukan password deep freeze anda.

3. Pilih "Boot Thawed"

Cara Uninstall Deep Freeze
source img : https://bit.ly/2VK1hPU

Selah itu klik ok, itu akan membuat deep freeze anda terdisable setelah itu lakukan restart komputer, setelah melakukan restart komputer tombol deep freeze anda akana melihat icon deep freeze dengan tanda silang merah. itu mengartikan bahwa deep freeze bisa di hapus atau di uninstall. 

4. Uninstall Dengan Drogragram Installer Dari Deep Freeze

Anda bisa melakukan uninstall dengan program uninstall dari deep freeze biasa nya program uninstall berada di folder Deep Freeze. jika anda tidak dapat menemukan nya anda bisa download ulang di situs deep freeze dan jangan lupa untuk mendownload dengan versi yang anda gunakan.

5. Jalankan File Installer

Setelah menjalankan file installer akan terdapat menu anda pilih menu uninstall, ketika loading uninstall deep freeze selesai komputer anda akan otomatis terestart dan ketika restart selesai anda sudah berhasil menghapus atau uninstall deep freeze.


Demikian tutorial singkat mengenai Cara Uninstall Deep Freeze, semoga dengan ada nya tulisan ini dapat membantu anda yang bingung bagaimanca cara uninstall deep freeze, cukup sekian dari saya terimakasih.